Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2024

Hukum Berkurban dengan Sapi yang Telinganya Hilang Sedikit Akibat Terbakar

Gambar
HASIL KAJIAN BM NUSANTARA (Tanya Jawab Hukum Online) السلام عليكم ورحمة الله وبركاته DESKRIPSI: Badrun adalah seorang petani sekaligus tukang kerapan sapi yang memiliki sepasang seekor sapi jantan yang ia sayangi, sapi tersebut selalu menang jika ikut ajang lomba.  Namun naas sapi tersebut kandangnya mengalami kebakaran sehingga telinga si sapi sedikit terbakar (sebagaimana video/foto), akhirnya badrun berniat menjadikan hewan yang telinganya kena kebakaran tersebut sebagai hewan kurban. Namun beberapa tokoh menyatakan hal itu tidak sah jika dijadikan hewan kurban.  PERTANYAAN: Apakah sah sapi dengan keadaan sebagaimana deskripsi (foto) di atas dijadikan hewan kurban? JAWABAN: Menurut pendapat yang kuat (al-ashoh) dalam madzhab Syafii hukumnya tidak sah. Sedangkan menurut pendapat yang lemah adalah sah, sebagaimana pendapat Madzhab Hanafi dan Hambali. REFERENSI: حاشية الشرواني، الجزء ١٢ الصحفة ٢٦١ وَهَلْ مِثْلُ قَطْعِ بَعْضِ الْأُذُنِ مَا لَوْ أَصَابَ بَعْضَ الْأُذُنِ آفَة

Taubatnya Seorang Pelaku Syirik

Gambar
HASIL KAJIAN BM NUSANTARA (Tanya Jawab Hukum Online) السلام عليكم ورحمة الله وبركاته DESKRIPSI: Badrun adalah seorang yang mempunyai masa lalu kelam, dia terjerembap di lingkaran hitam yaitu menyembah dan bersekutu pada jin dan meminta bantuan kepada jin untuk menghasilkan uang. Namun sekarang dia bertobat dengan taubatan nasuha, namun dalam hatinya ada hal yang mengganjal dan dihantui dengan pertanyaan "Apakah tobatnya diterima sedangkan dirinya termasuk syirik menyekutukan Tuhan" PERTANYAAN: Jika Badrun bertaubat dari perbuat syiriknya apakah Allah akan menerima taubatnya? JAWABAN: Taubat dari apapun dosa itu pasti diterima dan diampuni selama nyawa belum sampai tenggorokan serta memenuhi syarat-syarat taubat. Adapun syirik yang tidak diampuni adalah syirik yang berlanjut sampai kematian dan belum sempat bertaubat.  REFERENSI : التنوير شرح الجامع الصغير، الجزء ٣ الصحفة ٤٠٦ ٨٥٥٢ - «من تاب إلى الله قبل أن يغرغر قبل الله منه. عن رجل (من تاب إلى الله قبل أن يغرغر) ت

Maksud Syirik Kepada Allah swt

Gambar
HASIL KAJIAN BM NUSANTARA (Tanya Jawab Hukum Online) السلام عليكم ورحمة الله وبركاته DESKRIPSI: Badrun adalah seorang yang mempunyai masa lalu kelam, dia terjerembap di lingkaran hitam yaitu menyembah dan bersekutu pada jin dan meminta bantuan kepada jin untuk menghasilkan uang. Namun sekarang dia bertobat dengan taubatan nasuha, namun dalam hatinya ada hal yang mengganjal dan dihantui dengan pertanyaan "Apakah tobatnya diterima sedangkan dirinya termasuk syirik menyekutukan Tuhan" PERTANYAAN: Apa yang dimaksud syirik kepada Allah swt? JAWABAN: Syirik kepada Allah maksudnya ialah menjadikan sekutu bagi-Nya sebagai pencipta, pengatur alam semesta, serta segala sesuatu yang tidak bisa dilakukan kecuali hanya oleh-Nya seperti menghidupkan, mematikan, memberi rizki dll.  REFERENSI: تفسير السمعاني، الجزء ٢ الصحفة ١٢١  الإشراك هو الجمع بين الشيئين في معنى . فالإشراك بالله تعالى هو أن يجمع مع الله غير الله فيما لايجوز إلا لله Artinya : Menyekutukan adalah mengumpulkan 2

Pengertian Sihir

Gambar
HASIL KAJIAN BM NUSANTARA (Tanya Jawab Hukum Online) السلام عليكم ورحمة الله وبركاته DESKRIPSI: Badrun adalah seorang yang mempunyai masa lalu kelam, dia terjerembap di lingkaran hitam yaitu dunia sihir di mana dia bersekutu pada jin dan meminta bantuan kepada selain Tuhan untuk menghasilkan uang (pesugihan). Namun sekarang dia bertobat dengan taubatan nasuha, namun dalam hatinya ada hal yang mengganjal dan dihantui dengan pertanyaan "Apakah tobatnya diterima sedangkan dirinya termasuk syirik menyekutukan Tuhan" PERTANYAAN: Apa yang dinamakan sihir?  JAWABAN: Sihir secara bahasa (etimologi) adalah memindahkan (merubah) sesuatu dari bentuknya. Sedangkan secara istilah adalah suatu bentuk perbuatan ataupun perkataan yang dikerjakan oleh jiwa yang kotor, yang menimbulkan hal-hal di luar kebiasaan. REFERENSI: حاشية البجيرمي على شرح المنهج = التجريد لنفع العبيد، الجزء ٤ الصحفة ١٩٧ قَوْلُهُ: تَأْثِيرَ السِّحْرِ: وَهُوَ لُغَةً صَرْفُ الشَّيْءِ عَنْ وَجْهِهِ يُقَالُ مَا س

Hukum Sihir

Gambar
HASIL KAJIAN BM NUSANTARA (Tanya Jawab Hukum Online) السلام عليكم ورحمة الله وبركاته DESKRIPSI: Badrun adalah seorang yang mempunyai masa lalu kelam, dia terjerembap di lingkaran hitam yaitu dunia sihir di mana dia bersekutu pada jin dan meminta bantuan kepada selain Tuhan untuk menghasilkan uang (pesugihan). Namun sekarang dia bertobat dengan taubatan nasuha, namun dalam hatinya ada hal yang mengganjal dan dihantui dengan pertanyaan "Apakah tobatnya diterima sedangkan dirinya termasuk syirik menyekutukan Tuhan" PERTANYAAN: Bagaimana hukum sihir? JAWABAN: Para ulama' sepakat bahwa hukum sihir adalah haram, bahkan bisa menyebabkan kekafiran bila pelakunya melakukan perbuatan (keyakinan, ucapan, atau prilaku) yang mengandung kesyirikan atau bila ia meyakini hukum sihir itu boleh. REFERENSI: الميزان الكبرى، الجزء ٢ الصحفة ١٥١ أجمع الأئمة على تحريم السحر وهو عزائم والرقى وعقد تؤثر فى الأبدان والنفوس والقلوب فيمرض ويقتل وفرق بين المرء وزوجه قال إمام الحرمين ولا يظه

Persamaan dan Perbedaan antara Sihir dengan Karomah

Gambar
HASIL KAJIAN BM NUSANTARA (Tanya Jawab Hukum Online) السلام عليكم ورحمة الله وبركاته DESKRIPSI: Badrun seorang Kyai yang banyak santrinya. Dia selain mengajar ilmu agama pada santrinya juga mengajarkan ilmu karomah. Dengan ilmu tersebut, banyak santri riyadloh dan menekuninya sehingga mereka kebal tebasan pedang ataupun tidak mempan ditembak peluru.  Namun sebagian masyarakat menganggap itu bukanlah sebuah karomah, melainkan sihir. Karena karomah tidak bisa dilakukan dengan latihan atau menekuni sebuah ilmu tertentu. Tapi hal tersebut merupakan sebuah anugrah dari Allah yang diberikan kepada kekasih-Nya dari hamba-hamba-Nya yang sholeh.  PERTANYAAN: Apa saja persamaan dan perbedaan antara sihir dan karomah?  JAWABAN: A) Persamaan keduanya ialah sama-sama 'amr khoriq lil'adah (perkara yang mengagumkan dan luar biasa).  B) Perbedaan antara sihir dan karomah ada 2 versi pendapat : 1. Menurut pendapat yang masyhur, perbedaan antara sihir dan karomah adalah : Sihir adala