Kriteria Pakaian yang Dianggap Menutup Aurat
HASIL KAJIAN BM NUSANTARA (Tanya Jawab Hukum Online) السلام عليكم ورحمة الله وبركاته DESKRIPSI: Badriyah ( nama samaran ) merupakan salah seorang santri di salah satu Ponpes di Jawa Timur. Suatu ketika terjadi perselisihan antara dirinya dengan santri putri lainnya yang bernama Rosyidah ( nama samaran ) saat mandi bersama. Saat itu Badriyah mandi dengan menggunakan basahan ( tellesan-red Jawa ) yang menutupi pusar sampai lututnya, namun payudaranya tidak ditutupi. Sedangan Rosyidah memakai basahan yang menutupi payudaranya sampai pertengahan pahanya. Badriyah mengatakan pada Rosyidah agar menutupi pahanya dengan sempurna di depan dirinya, karena paha merupakan aurat. Namun Rosyidah menyangkal dengan mengatakan bahwa Badriyah yang tidak menutup aurat karena Dia tidak menutup payudara di depan Rosyidah. PERTANYAAN: Bagaimana kriteria pakaian yang dianggap menutup aurat? JAWABAN: Kriteria pakaian dianggap menutup aurat apabila: 1) Menutupi semua anggota tubuh perempuan selain